Sabtu, 23 November 2013

The Next Mentalist Kena Paku

Sesuatu hal yang berbahaya bisa menjadi ketakutan atau bahkan malah hal yang menarik bagi manusia. Mungkin memang sifat dasar manusia untuk merasa aman tapi juga senang untuk ditakut-takuti.

Salah satu hal yang menunjukkan bahwa manusia ingin aman tapi senang ditakut-takuti adalah permainan trik yang berbahaya. Banyak sekali pesulap yang menampilkan trik-trik berbahahaya, mulai dari Houdini, Chris Angel sampai dengan Limbad.

Nih, ada kejadian unik di salah satu ajang pemncarian bakat ppesulap Indonesia. Kejadian ini terjadi di acara The next Mentalist yang ada di Trans7. Langsung aja deh dilihat videonya…

Wiah, kebayang gak tuh gimana perasaan sang Pesulap. Lag perform, trus gagal dan dapat musibah gitu..

Comments


EmoticonEmoticon